Pengalaman
Membangun media digital atau aplikasi harus berdasarkan kebutuhan. Tidak sekedar pajangan saja sehingga melakukannya perlu keahlian khusus agar semua elemen yang ditanamkan dalam sebuah produk dapat berkesinambungan dari semua aspek. Kami bekerjasama dengan berbagai jenis klien, berkomunikasi untuk merumuskan apa yang mereka inginkan, dan menyesuaikan fitur serta budget yang disediakan.
Beberapa pengalaman Official Website yang pernah kami kerjakan :
- Website Official Bappeda Kab. Kotabaru
- Website Official Dinas Perikanan Kab. Kotabaru
- Website Official Dinkes Prov. Kalsel
- Website Official RS. Sari Mulia
- Website Official SMAN 7 Banjarmasin
- Website Official SMAN 13 Banjarmasin
- Website Official Uniska Banjarmasin, KPU Prov. Kalsel,BNNK Kota Banjarmasin, Hotel Rattan Inn Banjarmasin, Hotel Grand Mentari, Hotel Jelita, Hotel Queen, Hotel Blue Atlantic, BNNK Kota Banjarmasin, Pengadilan Tinggi Kalsel, PN dan PA se Kalsel dll yang kami tidak sebutkan.
Beberapa pengalaman Aplikasi Web yang pernah kami kerjakan :
- Computer Base Test (CBT) SMAN 7 Banjarmasin
- BUKU-GURU SMAN 7 Banjarmasin
- PPDB SMAN 7 Banjarmasin
- Aplikasi Web Dinas PU Kab. Batola
- Aplikasi Web PT. LINTAS SAMUDRA BORNEO LINE
- Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) UNISKA Banjarmasin
- Web Base Reskrim Kalsel, Web Base Bappeda Kotabaru, Web Base KPN Antasari, Web Base Perizinan Tala, Web Base Energy Baratama Indonesia, Web Base BKKBn dll yang kami tidak sebutkan.
Keterangan : Hasil kerja kami diatas ada beberapa yang sudah tidak kami tangani/berakhir kontrak.
Daftar Pengalaman diatas sepenuhnya dapat kami pertanggung jawabkan.